Welcome to my blogg, Mari berbagi bersama dan Semoga bermanfaat

Jumat, 02 Maret 2012

Perbedaan Macro lifecycle dan Micro lifecycle


Siklus hidup aplikasi basis data berhubungan dengan siklus hidup sistem informasi. Siklus kehidupan sistem informasi sering disebut macro life cycle, dimana siklus kehidupan basis data merupakan micro life cycle. Proses perancangan basis data merupakan bagian dari siklus hidup sistem informasi.

Siklus kehidupan sistem informasi (Macro Life Cycle)
Tahapan yang ada pada siklus kehidupan aplikasi database yaitu :  
1.      Analisa Kelayakan.
Tahapan ini memfokuskan pada penganalisaan areal aplikasi yang unggul , mengidentifikasi pengumpulan informasi dan penyebarannya, mempelajari keuntungan dan kerugian , penentuan kompleksitas data dan proses, dan menentukan prioritas aplikasi yang akan digunakan.
2.      Analisa dan Pengumpulan Kebutuhan Pengguna.
Kebutuhan–kebutuhan yang detail dikumpulkan dengan berinteraksi pada sekelompok pemakai atau pemakai individu. Mengidentifikasikan masalah yang ada dan kebutuhan-butuhan, ketergantungan antar aplikasi, komunikasi dan prosedur laporan.
3.      Perancangan.
Perancangan terbagi menjadi dua yaitu : perancangan sistem database dan sistem aplikasi.
4.      Implementasi.
Mengimplementasikan sistem informasi dengan database yang ada.
5.      Pengujian dan Validasi.
Pengujian dan validasi sistem database dengan kriteria kinerja yang diinginkan oleh pengguna.
6.      Pengoperasian dan Perawatan.
Pengoperasian sistem setelah di validasi disertai dengan pengawasan dan perawatan sistem

Siklus Kehidupan Aplikasi Database ( Micro Life Cycle )
Tahapan yang ada pada siklus kehidupan aplikasi database yaitu : 
1.      Pendefinisian Sistem.
Pendefinisian ruang lingkup dari sistem database, pengguna dan aplikasinya.
2.      Perancangan Database.
Perancangan database secara logika dan fisik pada suatu sistem database sesuai dengan sistem manajemen database yang diinginkan.
3.      Implementasi Database.
Pendefinisian database secara konseptual, eksternal dan internal, pembuatan file–file database yang kosong serta implementasi aplikasi software.
4.      Pengambilan dan Konversi Data.
Database ditempatkan dengan baik, sehingga jika ingin memanggil data secara langsung ataupun merubah file–file yang ada dapat di tempatkan kembali sesuai dengan format sistem databasenya.
5.      Konversi Aplikasi.
Software-software aplikasi dari sistem database sebelumnya di konversikan ke dalam sistem database yang baru.
6.      Pengujian dan Validasi.
Sistem yang baru telah di test dan di uji kinerja nya.
7.      Pengoperasian.
Pengoperasian database sistem dan aplikasinya. 
8.      Pengawasan dan Pemeliharaan.
Pengawasan dan pemeliharaan sistem database dan aplikasi software.

2 komentar:

  1. Yuk Merapat Best Betting Online Hanya Di AREATOTO
    Dalam 1 Userid Dapat Bermain Semua Permainan
    Yang Ada :
    TARUHAN BOLA - LIVE CASINO - SABUNG AYAM - TOGEL ONLINE ( Tanpa Batas Invest )
    Sekedar Nonton Bola ,
    Jika Tidak Pasang Taruhan , Mana Seru , Pasangkan Taruhan Anda Di areatoto
    Minimal Deposit Rp 20.000 Dan Withdraw Rp.50.000
    Proses Deposit Dan Withdraw ( EXPRES ) Super Cepat
    Anda Akan Di Layani Dengan Customer Service Yang Ramah
    Website Online 24Jam/Setiap Hariny

    BalasHapus
  2. kelinci99
    Togel Online Terpercaya Dan Games Laiinnya Live Casino.
    HOT PROMO NEW MEMBER FREECHIPS 5ribu !!
    NEXT DEPOSIT 50ribu FREECHIPS 5RB !!
    Ada Bagi2 Freechips Untuk New Member + Bonus Depositnya Loh ,
    Yuk Daftarkan Sekarang Mumpung Ada Freechips Setiap Harinya
    segera daftar dan bermain ya selain Togel ad juga Games Online Betting lain nya ,
    yang bisa di mainkan dgn 1 userid saja .
    yukk daftar di www.kelinci99.casino

    BalasHapus